Minggu, 11 Maret 2018

Perbedaan Yoga dan Olahraga Lain

Perbedaan Yoga dan Olahraga Lain.
    Ø  Non yoga (contohnya: aerobic)
·         gerakan-gerakannya sporadis, cepat, dan memberikan penekanan yang kuat pada otot.
  • dirancang untuk mendapatkan bentuk tubuh yang atletis
  • tidak ada keharusan untuk memperhatikan nafas
  • memperlancar peredaran darah dengan memberikan penekanan pada jantung,dll
   Ø  Senam Yoga:
    Hasil gambar untuk GIF ANIMASI YOGA
  • gerakannya lembut, cenderung menghindari gerakan otot yang tiba-tiba dan terlalu keras
  • tidak dirancang secara khusus untuk membentuk tubuh, sehingga tidak efektif untuk mendapatkan bentuk tubuh yang atletis dan perut yang kecil
  • gerakan yoga dilakukan dengan kesadaran penuh akan nafas sehingga kekuatan mental bertambah serta pikiran lebih fokus dan tajam
  • memperlancar peredaran darah namun tidak memberikan pressure berlebihan pada jantung,dll
4. Hubungan Yoga dan Kesehatan
 Berikut ini adalah penyakit fisik yang telah terbukti dapat diperlambat, dikurangi, bahkan disembuhkan oleh senam yoga:
   ü  ACIDITY, HEARTBURN (sakit jantung),
   ü  INTOXICATION (keracunan),
   ü  ALLERGIES (alergi) ,
   ü  ALZHEIMER (kondisi medis yang menyebabkan dementia /  penurunan daya ingat),
   ü  ANEMIA (kurang darah),
   ü  ANXIETY (khawatir yg berlebihan),
   ü  NERVOUS TENSION (tekanan syaraf),
   ü  ARTHRITIS (sakit persendian),
   ü  ASTHMA (asma),
   ü  BACK PAIN (sakit tulang punggung),
   ü  BRONCHITIS (radang tenggorokan),
   ü  CANCER (kanker),
   ü  HIGH BLOOD PRESSURE (tekanan darah tinggi),dll
  
   Manfaat yang didapatkan dari bermacam-macam postur yoga : 
  1.    . Melatih seluruh otot tubuh, karena ada otot yang jarang sekali dipergunakan bahkan dalam banyak olahraga keras sekalipun
      2. Meningkatkan asupan oksigen ke otak dan kedalam sistem tubuh
      3. Menstimulasi syaraf pada tulang punggung
      4. Memperlancar peredaran darah
      5. Menstimulasi kelenjar hormonal (sistem endokrin) dalam tubuh
      6. Memijat organ tubuh bagian dalam
      7. Menstabilkan fungsi kerja tubuh,
      8. Meningkatkan rasa nyaman, tentram dan bebas stres,
      9. Memperbaiki perilaku (sifat dan sikap) yang kurang baik,
    10. Meningkatkan rasa percaya diri,
    11. Pola pikir yang lebih positif dan penghargaan terhadap diri (self esteem),
    12. Memperlambat penuaan dan meningkatkan kesehatan secara menyeluruh (holistik).

0 komentar:

Posting Komentar